Contoh Soal Ulangan harian matematika Kelas 4 Semester 2 + Kunci jawaban
Pemerintah Kota Bandung
Dinas Pendidikan
SD Negeri Cipamokolan 3
Jl. Derwati No. 40 Kec. Rancasari
Dinas Pendidikan
SD Negeri Cipamokolan 3
Jl. Derwati No. 40 Kec. Rancasari
SOAL ULANGAN HARIAN MATEMATIKA KELAS 4 SEMESTER 2
Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!
1. 0, -2, 2, 3, -3, -1, 1, 4, -4,....urutan bilangan bulat di depan dari yang terkecil adalah....
2. -8,...., -4,....0,.....4, bilangan yang tepat untuk melengkapi urutan bilangan di atas adalah....
3. Lawan dari -4 adalah....
4. -5 + 14 =.....
5. 12 + (-17) + 23 =.....
6. 59 - (-19) =.....
7. 84 - (-24) - 15 =.....
8. -44 + (-31) =....
9. -59 - 41 =.....
10. -9,....-3, 0,..., .....9, Bilangan yang tepat untuk melengkapi urutan bilangan di atas adalah.....
Untuk yang memerlukan soal ulangan harian matematika yang ke-2 silahkan klik di bawah ini:
Kunci Jawaban
1. -4, -3, -2, -1, 0, 1, 2, 3, 4
2. -6 ; -2; 2
3. 4
4. 9
5. 18
6. 78
7. 93
8. -75
9. -100
10. -6; 3, 6
Belum ada Komentar untuk "Contoh Soal Ulangan harian matematika Kelas 4 Semester 2 + Kunci jawaban"
Posting Komentar