SK Tim Literasi Sekolah Tahun 2018/2019

Blog Guru-id akan berbagi SK Tim Literasi Sekolah Tahun 2018/2019 Untuk SD SMP SMA dalam Format DOC sehingga mempermudah pengeditan. Berdasarkan permendikbud nomor 23 Tahun 2015 (LIhat Disini) tentang penumbuhan budi pekerti, maka sekolah perlu memanajemen sekolah lebih baik lagi sehingga perlu kiranya membentuk Tim Literasi Sekolah (TLS). Sebelum admin bagikan format sk literasi, berikut ini adalah langkah-langkah pembentukan Tim literasi Sekolah.

Pertama, Kepala sekolah mencermati para guru yang diyakini dapat menumbuhkembangkan literasi di sekolah, yakni guru bahasa dan guru mata pelajaran lain yang peduli terhadap literasi.

Kedua, Kepala sekolah dengan kewenangannya atau melalui rapat menetapkan TLS yang terdiri atas minimal satu guru bahasa, satu guru mata pelajaran lain, serta satu petugas perpustakaan/tenaga kependidikan.

ketiga, Kepala sekolah menugasi TLS dengan surat keputusan atau surat penugasan resmi(diharapkan ke depan surat keputusan atau surat tugas ini dapat diperhitungkan sebagai tugas tambahan yang dapat dihargai sama dengan jam mengajar) .

keempat, Para personel TLS diberi kesempatan(ditugasi) mengikuti pelatihan-pelatihan atau workshop literasi sebagai wujud pengembangan profesional tentang literasi. Hal itu dapat dilakukan melalui kerja sama dengan institusi terkait atau pihak eksternal (perguruan tinggi, dinas pendidikan, dinas perpustakaan, atau berbagi pengalaman dengan sekolah lain). Bahkan dimungkinkan pula adanya pendampingan dari pihak eksternal.

Keenam, Contoh Struktur Organisasi Tim Literasi Sekolah (TLS) SMP bisa dilihat melalui penampakkan gambar dibawah ini.

id akan berbagi SK Tim Literasi Sekolah Tahun  SK Tim Literasi Sekolah Tahun 2018/2019

Ketujuh, Tugas pokok dan fungsi dari tim literasi Sekolah dalam mengembangkan gerakan literasi sekolah adalah merencanakan, melaksanakan, melaporkan, dan melakukan asesmen serta mengevaluasi pelaksanaan GLS. Bila diperlukan, ada pendampingan dari pihak eksternal pada tahap awal. Untuk perincian program-program pengembangan GLS di sekolah berikut ini referensi.

id akan berbagi SK Tim Literasi Sekolah Tahun  SK Tim Literasi Sekolah Tahun 2018/2019
CONTOH SK LITERASI SEKOLAH
id akan berbagi SK Tim Literasi Sekolah Tahun  SK Tim Literasi Sekolah Tahun 2018/2019
id akan berbagi SK Tim Literasi Sekolah Tahun  SK Tim Literasi Sekolah Tahun 2018/2019
id akan berbagi SK Tim Literasi Sekolah Tahun  SK Tim Literasi Sekolah Tahun 2018/2019

File SK tim literasi format DOC atau ms word silahkan download melalui tautan berikut dengan cara : KLIK FILE ==> SK LITERASI DOC.

Semoga contoh SK literasi sekolah yang IndoINT share diatas bisa mempermudah sekolah dalam pembentukan tim GLS dan juga pengisian data kepanitiaan literasi sekolah di aplikasi dapodik. terima kasih


Sumber https://www.guru-id.com/

Belum ada Komentar untuk "SK Tim Literasi Sekolah Tahun 2018/2019"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel