Contoh Soal UTS PAI Kelas 12 Semester 1 Beserta Jawaban Part-3

Masih dalam rangkaian tulisan soal-soal ujian tengah semester satu pendidikan agama Islam kelas xii, tulisan Contoh Soal UTS PAI Kelas 12 Semester 1 Beserta Jawaban Part-3 merupakan lanjutan soal UTS PAI kelas 12 semester 1 bagian ke-2 (soal nomor 11-20). Berikut, soal agama Islam bagian ketiga dimulai dari soal nomor 21.

21. Di bawah ini adalah nama-nama surga, kecuali ….
a. firdaus
b. na’im
c. ma’wa
d. sair
e. ‘and
Jawaban: d

22. Lanjutan dari ayat di bawah ini adalah ….

Jawaban: e

23. Bagi orang yang beragama Islam, hukum beriman kepada hari akhir adalah ….
a. wajib ‘ain
b. wajib kifayah
c. sunah
d. sunah muakkad
e. sunah gair muakkad
Jawaban: a

24. Setelah sangkakala pertama dibunyikan sebagai awal hari kiamat, ditiuplah sangkakala kedua untuk mengawali ….
a. hari perhitungan amal manusia
b. hari kebangkitan dari kubur
c. hari pembalasan
d. hari berkumpulnya semua manusia di akhirat
e. hari pertanggungjawaban semua amal perbuatan
Jawaban: b

25. Apabila hari kiamat tiba, semua perbuatan manusia semasa hidupnya di dunia akam dibalas sesuai dengan apa yang telah diusahakannya. Hal ini dijelaskan dalam Alquran surat ….
a. Taha [20] ayat 15
b. Taha [20] ayat 17
c. Taha [20] ayat 20
d. Taha [65] ayat 15
e. Taha [65] ayat 17
Jawaban: a

26. Ada lima alam yang telah, sedang, dan akan dialami manusia, urutan kelima alam tersebut adalah….
a. azali, rahim, dunia, barzakh, dan akhirat
b. rahim, dunia, kubur, barzakh, dan akhirat
c. kandungan, dunia, kubur, barzakh, dan akhirat
d. rahim, barzakh, dunia, kubur, dan akhirat
e. rahim, barzakh, dunia, kubur, dan akhirat
Jawaban: c

27. Di antara sugra dan kubra, roh manusia menanti di alam ….
a. fana
b. baqa
c. akhirat
d. barzakh
e. arwah
Jawaban: d
Pembahasan: alam barzakh adalah alam di antara kiamat sugra dan kiamat kubra

28. Malaikat yang menanyai manusia di alam kubur adalah malaikat ….
a. Rakib dan Atid
b. Jibril dan Mikail
c. Israfil dan Izrai
d. Malik dan Ridwan
e. Munkar dan Nakir
Jawaban: e

29. Dampak positif dari menyakini adanya hari akhir adalah ….
a. bekerja keras
b. berhati-hati dan waspada dalam menjalani hidup
c. rajin beribadah dan tidak peduli terhadap kehidupan duniawi
d. fanatik golongan
e. menginfakkan seluruh harta bendanya
Jawaban: b

30. Hari kiamat disebut yaumul jaza’, artinya ….
a. hari perhitungan amal manusia
b. hari kebangkitan dari kubur
c. hari pembalasan
d. hari berkumpulnya semua manusia di akhirat
e. hari pertanggungjawaban semua amal perbuatan
Jawaban: c

Sumber https://umar-danny.blogspot.com/

Belum ada Komentar untuk "Contoh Soal UTS PAI Kelas 12 Semester 1 Beserta Jawaban Part-3"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel