Tujuan Pohon Jati Menggugurkan Daunnya Ketika Musim Kemarau
Tujuan Pohon Jati Menggugurkan Daunnya Ketika Musim Kemarau - Pada musim kemarau tanah akan mengalami pengurangan kadar air. Kadar air tersebut berguna untuk kelangsungan hidup bagi tumbuhan. Jika kadar air dalam tanah berkurang maka tumbuhan harus beradaptasi dengan musim tersebut. Seperti halnya tujuan pohon jati menggugurkan daunnya ketika musim kemarau. Apakah anda pernah menjumpai pohon yang tidak memiliki daun? Pohon tersebut tidak memiliki daun dikarenakan dimakan oleh ulat ataupun karena sengaja menggugurkan daunnya.
Pohon pohon yang terdapat dihutan banyak sekali yang mengalami adaptasi dengan lingkungan dan musim. Terlebih lagi hutan tropis yang terdapat di Indonesia. Banyak sekali pohon pohon yang melakukan adaptasi musim dengan cara menggugurkan daunnya. Seperti halnya pohon jati. Lalu apa tujuan pohon jati menggugurkan daunnya? Nah pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan mengenai tujuan pohon jati menggugurkan daunnya ketika musim kemarau. Untuk lebih jelasnya dapat anda simak di bawah ini.
Setiap musim para pohon di bumi ini memiliki proses adaptasi yang berbeda. Misalnya saja saat musim semi, maka pohon akan berbunga dan berbuah. Setelah itu akan mulai tumbuh biji pada musim panas. Kemudian daun akan mulai gugur saat kemarau. Hal ini juga terjadi pada pohon jati. Nah apakah anda sudah mengerti tujuan pohon jati menggugurkan daunnya?
Pohon pohon yang terdapat dihutan banyak sekali yang mengalami adaptasi dengan lingkungan dan musim. Terlebih lagi hutan tropis yang terdapat di Indonesia. Banyak sekali pohon pohon yang melakukan adaptasi musim dengan cara menggugurkan daunnya. Seperti halnya pohon jati. Lalu apa tujuan pohon jati menggugurkan daunnya? Nah pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan mengenai tujuan pohon jati menggugurkan daunnya ketika musim kemarau. Untuk lebih jelasnya dapat anda simak di bawah ini.
Tujuan Pohon Jati Menggugurkan Daunnya Ketika Musim Kemarau
Pohon jati merupakan salah satu jenis pohon yang melakukan adaptasi dengan lingkungannya saat musim kemarau. Pohon jati akan menggugurkan daun saat musim kemarau demi beradaptasi dengan lingkungan. Namun tujuan pohon jati menggugurkan daunnya ketika musim kemarau ialah untuk mengurangi penguapan yang berlebihan di dalam pohon tersebut. Penguapan ini berlangsung dibagian daun jati. Maka dari itu daun jati harus digugurkan. Jika daun jati tersebut tidak digugurkan maka pohon akan mati. Hal ini dikarenakan penguapan akan terus terjadi, meskipun air yang diperoleh dari tanah sangat sedikit.Baca juga : Pengertian Limbah Organik dan Anorganik Beserta ContohSemua jenis pohon jati akan melakukan pengguguran daunnya untuk beradaptasi dan bertahan hidup. Tujuan pohon jati menggugurkan daunnya ketika musim kemarau pada setiap jenis pohon adalah sama. Selain jati adapula pohon lainnya yang melakukan pengguguran daun seperti pohon petai, pohon albasiar, pohon mahoni dan pohon akasia. Pohon pohon tersebut menggugurkan daunnya untuk mengurangi penguapan air. Cadangan air yang terdapat dipohon tersebut berada di akar pohon dan dapat bertahan sampai musim kemarau selesai. Apabila penguapan tidak diatasi saat musim kemarau, maka cadangan air akan terus habis dan membuat pohon mati.
Setiap musim para pohon di bumi ini memiliki proses adaptasi yang berbeda. Misalnya saja saat musim semi, maka pohon akan berbunga dan berbuah. Setelah itu akan mulai tumbuh biji pada musim panas. Kemudian daun akan mulai gugur saat kemarau. Hal ini juga terjadi pada pohon jati. Nah apakah anda sudah mengerti tujuan pohon jati menggugurkan daunnya?
Baca juga : Macam Macam Bentuk Tulang Daun Beserta ContohnyaDemikianlah penjelasan mengenai tujuan pohon jati menggugurkan daunnya ketika musim kemarau. Pohon jati tersebut menggugurkan daunnya untuk mengurangi penguapan. Semoga artikel ini bermanfaat. Terima kasih. Sumber http://materi4belajar.blogspot.com/
Belum ada Komentar untuk "Tujuan Pohon Jati Menggugurkan Daunnya Ketika Musim Kemarau"
Posting Komentar